Sudah Baca Al Kahfi Hari ini ? – [Kajian Jum’at Al Khair]
Sudah Baca Al Kahfi Hari Ini ?
Al Kahfi, merupakan salah satu surat diantara sekian surat di kitab suci Al-Qur’an yang memiliki keistimewaan. Hal ini juga ditegaskan dalam hadist Rasulullah ﷺ yaitu, “Barang siapa membaca surah Al Kahfi pada hari jum’at, maka dia akan disinari cahaya diantara dua jum’at dan kelak di Akhirat. ” (HR. Al-Hakim dan Baihaqi).
Selain itu Allah ﷻ akan memberi petunjuk ke jalan yang benar melalui pengajaran yang terdapat pada ayat-ayatnya seperti seseorang yang diterangi dengan cahaya dalam kegelapan. Mari kita mulai biasakan sunnah membaca Surah Al-Kahfi setiap jum’at, agar mendapatkan perlindungan dari Allah ﷻ serta safa’at dari Rasulullah ﷺ kelak di hari akhir. MasyaAllah…
________________________________________________
🔹Official Website of Alkhair : www.alkhair.sch.id
🔹Official Instagram Account : @pondokalkhairponorogo
🔹Official facebook Account : Yayasan Alkhair Ponorogo
🔹Official Youtube Account : AL-KHAIR TV
#alkhairponorogo #alkhair #santrijatim #santriponorogo #ponorogo #pesantren #santri #pondok #pondokpesantren #santriindonesia #santrihits #santrikeren #santrimengaji #santrinusantara #pesantrenstory #pesantrenku #pesantrennusantara #ayomondok #sekolahislam #sekolahislamterpadu #ngaji #madrasah #madrasahberprestasi #muslim #muslimah #galerisantri #ulama #alasantri #seputarsantri #pendidikanislam
0 comments